Plt. Kasatpolpp Kabupaten Kotawaringin Timur bersama seluruh staf dan anggota Satpol PP Kabupaten Kotawaringin Timur melaksanakan kegiata senam bersama di halaman kantor sebagai upaya untuk meningkatkan kesehatan fisik dan mempererat hubungan antar anggota. Dalam suasana yang penuh semangat.
Kegiatan ini tidak hanya bertujuan untuk menjaga kebugaran, tetapi juga untuk membangun solidaritas dan kerjasama dalam menjalankan tugas.